Powered By Blogger

Welcome to my blog

All about sport fishing technique, fishing news and fishing guide partner in Riam kanan

Tentang Saya

Foto saya
Banjarbaru, Kalimantan selatan (South Borneo), Indonesia
Berminat untuk merasakan sensasi memancing sambil menikmati suasana alam pegunungan Meratus, silahkan berkunjung ke Riam kanan, dan apabila memerlukan jasa pemandu mancing, silahkan hubungi kami. HP:+6281351487989 atau +625117404652 email: lamun_lamun@yahoo.co.id atau kontak di facebook, dengan akun:syaifulfishingshop@yahoo.co.id,   Kami akan mengajak anda untuk menjelajahi spot-spot memancing andalan tim SBSFC. Salam wild fishing

Selasa, 05 Januari 2010

SOUTH BORNEO SPORT FISHING CLUB: Eksplorasi sarang toman

SOUTH BORNEO SPORT FISHING CLUB: Eksplorasi sarang toman

SOUTH BORNEO SPORT FISHING CLUB: For sale: Magic spoon (hand made)

SOUTH BORNEO SPORT FISHING CLUB: For sale: Magic spoon (hand made)

SOUTH BORNEO SPORT FISHING CLUB: Boat in Riam kanan

SOUTH BORNEO SPORT FISHING CLUB: Boat in Riam kanan

SOUTH BORNEO SPORT FISHING CLUB: Sensasi light trolling

SOUTH BORNEO SPORT FISHING CLUB: Sensasi light trolling

SOUTH BORNEO SPORT FISHING CLUB: Mancing Mania Trans 7 dan SBSFC @Riam kanan 2009

SOUTH BORNEO SPORT FISHING CLUB: Mancing Mania Trans 7 dan SBSFC @Riam kanan 2009

SOUTH BORNEO SPORT FISHING CLUB: Panorama Riam kanan

SOUTH BORNEO SPORT FISHING CLUB: Panorama Riam kanan

SOUTH BORNEO SPORT FISHING CLUB: All about fishing lure 4 fresh water

SOUTH BORNEO SPORT FISHING CLUB: All about fishing lure 4 fresh water

SOUTH BORNEO SPORT FISHING CLUB: Salt water trip by SBSFC

SOUTH BORNEO SPORT FISHING CLUB: Salt water trip by SBSFC

SOUTH BORNEO SPORT FISHING CLUB: Beberapa species ikan di Riam kanan

SOUTH BORNEO SPORT FISHING CLUB: Beberapa species ikan di Riam kanan

SOUTH BORNEO SPORT FISHING CLUB: Land based casting technique

SOUTH BORNEO SPORT FISHING CLUB: Land based casting technique

SOUTH BORNEO SPORT FISHING CLUB: Eksplorasi sarang toman

SOUTH BORNEO SPORT FISHING CLUB: Eksplorasi sarang toman

Senin, 04 Januari 2010

Eksplorasi sarang toman

























Riam kanan, 3 Januari 2010
Special target: Toman aka giant snake head
Tekhnik mancing:
-Trolling
-Casting (land based dan dari perahu)
tujuan dari trip ini adalah untuk pendataan spot toman dan hampala, jadi eksplorasi dan bukan untuk eksplorasi, oleh karena itu di tim SBSFC sendiri diterapkan sistem catch and release, maksudnya membawa pulang ikan hasil tangkapan secukupnya, dan sisanya wajib untuk di release kembali ke alam, terutama ikan yang sedang bertelur wajib untuk dilepas, sehingga dapat berkembang biak, dan tidak punah dimasa yang akan datang.
Keberhasilan suatu trip memancing adalah tergantung seberapa besar stok ikan dialam, apalagi sekarang begitu marak aksi ilegal fishing, dari beberapa pemancing sendiri berlaku aksi over fishing, oleh karena itu, sesama penghobi memancing wajib untuk menjaga kelestariannya, agar dimasa yang akan datang tetap lestari, dan kita tetap dapat menyalurkan hobi memancing, jangan sampai anak cucu kita hanya mengetahui namanya saja, tetapi tidak pernah melihat ikannya seperti apa, dikarenakan telah punah.
Hasil eksplorasi kami kemarin dengan menggunakan 2 buah klotok, dan 4 orang pemancing, kami banyak mendapatkan spot-spot potensial, bagus pemandangannya, alami, sepertinya jarang di datangi pemancing, bahkan dibeberapa tempat tidak pernah didatangi pemancing, karena biasanya tempat yang sering didatangi pemancing selalu banyak sampah, yang ditinggalkan oleh pemancing. Salah satu cara agar terhindar dari over fishing adalah tetap keep private spot, soalnya apabila banyak yang tahu, dijamin deh dalam waktu tidak lama akan terjadi over fishing, karena setiap minggu akan didatangi orang untuk dikuras isi perairannya, tanpa memikirkan kelestariannya, soalnya sangat susah menerapkan catch and release, maunya bawa pulang sebanyak-banyaknya.
Akhir kata, stop over fishing, stop ilegal fishing, dan memancing untuk sensasi.